Posts

Showing posts with the label SKI

Contoh Soal Ulangan Pilihan Ganda dan Isian SKI untuk kelas IV Terbaru

Image
Pilihlah jawaban yang benar dengan memberi tanda silang (x) pada huruf a, b, c, atau d! 1. Perhatikan tabel berikut! No Sebab-sebab Nabi Hijrah ke Thaif 1. Pembelaan Abu Lahab terhadap Rasulullah Saw. 2. Ada harapan saudara di Thaif yang melindungi 3. Wafat istri dan paman Nabi Muhammad Saw. 4. Tekanan kaum kafir Quraisy semakin meningkat Dari tabel di atas, yang merupakan sebab-sebab Nabi Muhammad Saw. hijrah keThaif ditunjukkan dengan nomor .... a. dua, tiga dan empat b. satu, dua dan tiga c. satu, dua dan empat d. satu, tiga dan empat 2. Perhatikan tabel berikut! No Pernyataan 1. Terkenal tanahnya yang subur dan udara yang sejuk 2. Terletak di sebelah barat kota Makkah 3, Penduduknya terdiri dari Bani Ahlaf dan Bani Malik 4. Kinanah adalah saudara Rasulullah Saw. di Thaif Berdasarkan tabel diatas, yang merupakan pernyataan kota Thaif ditunjukkan dengan nomor ... a. satu, dua dan tiga b. satu, tiga dan empat c. satu, dua dan empat d. dua,tigadanempat 3. Begitu sedihnya Nabi Muhammad

Contoh Soal Pilihan Ganda Ski Kelas 5 dengan kunci jawabannya

Image
Pada kesempatan kali ini, kami akan memberikan latihan soal pilihan ganda dan isian untuk kelas 5 pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam. Latihan ini dirancang untuk membantu Anda memperdalam pemahaman tentang sejarah dan kebudayaan Islam. Mari kita mulai! Bagian I: Soal Pilihan Ganda (25 soal) Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan memberikan tanda silang (X) pada huruf yang sesuai. Siapakah Nabi terakhir dalam agama Islam? A. Nabi Ibrahim B. Nabi Musa C. Nabi Muhammad D. Nabi Isa Dalam agama Islam, kitab suci yang diturunkan kepada Nabi Muhammad adalah... A. Al-Quran B. Injil C. Taurat D. Zabur Peristiwa penting dalam sejarah Islam adalah Hijrah, yang merupakan... A. Perjalanan Nabi Muhammad dari Mekah ke Madinah B. Perjanjian antara Mekah dan Madinah C. Perang antara Muslim dan kafir di Mekah D. Perintah berhijab bagi wanita Muslim Ka'bah merupakan... A. Masjid terbesar di Mekah B. Rumah Nabi Muhammad di Madinah C. Tempat ibadah umat Islam di Mekah D. Kota suci umat Mus

Contoh Soal Ulangan Isian Kelas 5 SD/MI Mapel SKI

Image
Jawablah soal-soal essay berikut ini dengan benar! 1. Jelaskan pengertian khulafaur rasyidin! 2. Jelaskan cara pemilihan khulafaur rasyidin! 3. Sahabat Abu Bakar dikenal dengan julukan as-Shiddiq, artinya jujur dan  membenarkan ajaran Islam yang dibawa Rasulullah Saw. Jelaskan contoh sifat  jujur yang pernah kalian lakukan! 4. Saat menjadi khalifah, Umar bin Khattab mengunjungi rakyatnya dan mendapati  sebuah keluarga yang kekurangan makanan. Terkait hal ini, jelaskan sikap  khalifah Umar bin Khattab dalam menepati janjinya memikul tanggung jawab  sebagai khalifah! 5. Sebutkan apa saja keberhasilan khalifah Utsman bin Affan! 6. Saat sahabat Ali bin Abi Thalib dan keluarganya kekurangan makanan, ia rela memberikan makanan yang siap di makan kepada fakir miskin dan yatim piatu.  Karena itu, ia dan istrinya hanya minum air. Jelaskan bagaimana cara menyantuni  yatim piatu dan fakir miskin? 7. Khalifah Ali merupakan pemuda yang rajin mencari ilmu sehingga mendapat  julukan pintunya kota ilm

Contoh Soal Mapel SKI Kelas 5 Tentang Ali Bin Abi Thalib

Image
Nama lengkap sahabat ‘Ali adalah Ali bin Abi Thalib bin Abdul Mutthalib. Sahabat Ali diberi gelar karramallahu wajhah dan merupakan orang yang pertama kali masuk Islam dari kalangan remaja. Sahabat Ali semenjak kecil sudah dididik dengan adab dan budi pekerti Islam. Ia sangat mencintai ilmu, adil, dan mempunyai kepedulian yang tinggi terhadap sesama. Ia menikah dengan Sayidah Fatimah az-Zahro binti Rasulullah Saw.  2. Sahabat Ali diangkat menjadi khalifah pada usia 58 tahun dan menjabat selama empat tahun. Ia dikenal sebagai sahabat yang sangat sederhana karena meniru kehidupan Rasulullah Saw, sangat cerdas dan berilmu sangat dalam, tegas dan gagah berani, serta kuat dalam mempertahankan ajaran dan tradisi Rasulullah Saw. Kelebihan khalifah Ali adalah kepeduliannya yang tinggi kepada rakyat. Bukti kepeduliannya ditunjukkan dengan menetapkan Gubernur yang lebih layak menggantikan gubernur lama. Di samping itu, kepeduliannya juga terlihat saat mengoptimalkan Baitulmal.    Ayo Berlatih! J

Contoh Soal Isian SKI Kelas V Bab Tentang Umar Bin Khattab

Image
  1. Sahabat Umar bin Khattab r.a. adalah putera Nufail al-Quraisyi. Nama lengkap beliau adalah Umar bin Khattab bin Nufail bin Abdul Uzza bin Riyah bin Quth bin Razak bin Adi bin Ka’ab bin Luay. Ia masuk Islam lantaran mendengar bacaan al-Qur’an. Setelah masuk Islam, Sayidina Umar bin Khattab tegas dan berani menyuarakan kebenaran dan menolak kebatilan. Karenanya ia dijuluki al-Faruq. Karena keberaniannya ini, dakwah Rasulullah Saw yang tadinya dilakukan sembunyisembunyi kemudian dilakukan secara terang-terangan. Ia teguh memegang janjinya selalu setia membela Islam.    2. Sahabat Umar bin Khattab r.a. diangkat menjadi khalifah pada usia 53 tahun menggantikan khalifah Abu Bakar r.a. Khalifah Umar memenuhi janjinya selaku pemimpin dengan bertindak adil, tegas, penuh kasih sayang dan berani. Pada masanya, dibuatlah kebijakan-kebijakan mengatur lembaga-lembaga untuk melindungi dan melayani masyarakat, seperti jawatan pos, lembaga peradilan, pusat pertahanan, mencetak mata uang, dan membu

Contoh Soal Ulangan Harian SKI Kelas 5 Bab Usman Bin Affan

Image
  1. Nama lengkap sahabat Usman adalah Usman bin Affan bin Abil ’Ash bin Umaiyah. Ia dikenal dengan sebutan Abu Abdullah, lahir pada tahun 573 M di Makkah, pada waktu Rasulullah berumur lima tahun. Ayahnya bernama Affan dan ibunya bernama Arwa.Ia seorang sahabat yang santun, bijak, dermawan, dan sangat mencintai Rasulullah Saw. Pada masa awal Islam, banyak membantu perjuangan Rasulullah Saw.    2. Sahabat Usman bin Affan diangkat menjadi khalifah ketiga menggantikan khalifah Umar bin Khattab. Sikap santun khalifah Usman menjadikannya menyelesaikan persoalan dengan baik. Saat terjadi perpecahan dalam membaca al-Qur’an, khalifah mengambil kebijakan menulis mushaf al-Qur’an yang dijadikan pedoman umat Islam hingga saat ini. Mushaf tersebut disebut mushaf al-Imam atau mushaf Usmani. Dari mushaf ini saat ini umat Islam belajar dan dapat membaca al-Qur’an dengan benar dan terhindar dari perpecahan. Ayo Berlatih!    Jawablah pertanyaan berikut ini dengan benar!    1. Jelaskan arti as-sabiquna